Bismillahirrahmanirrahim...
Hari Selasa, tanggal 5 Oktober 2010 adalah hari kedua kita kelompok Harus Tau ke SMA YKM untuk mencari kepastian diskusi sebelumnya dan memperkenalkan beberapa materi yang akan kita ajarkan..Dan sepeti yang Pak Nurdin katakan mungkin lebih baik kita 50-50 dalam mengajar.So,.kami mengambil setengah dari jam mengajar Pak Nurdin, karena alasannya bila kegiatan belajar ini dilakukan pulang sekolah maka dapat mengganggu kegiatan Ekskul yang sedang berjalan.Tapi keputusan ini akan difikirkan lagi, kemungkinan keputusan ini bisa berubah sesuai kebijakan sekolah.
yo..yo..kelompok Harus Tau..mesti Tau dan Bisa Yow..(he..he.. sedikit intermezo gak papa ya...)
^_^
Setiba kita di sekolah SMA YKM, kita langsung bertemu dengan guru TIK Bapak Nurdin..
Bapak Nurdin memberikan waktu kepada kita kurang lebih 30 menit untuk memperkenalkan materi kepada siswa XII IPS 2 dan XII IPS 3 karena siswa itu yang sedang diajar oleh bapak nurdin..
hmm..ini beberapa foto yang dapat kita ambil waktu memperkenalkan materi pertama yaitu 3d blender sesuai dengan persetujuan Pak Nurdin.
Gimana???seruuuuuuuu khaan...he..he...kita mesti tetap semangat....
mesti HARUS TAU
mesti BISA
..okeh..
waktu mengajar atau memperkenalkan sebagian besar tentang animasi 3d blender di dalam kelas dan lab komputer, siswa kelihatan tertarik untuk mengenal dan mempelajari 3d blender tersebut.
hmmm...tidaak jauh dari ingatan kami yaitu kata "SEMANGAT"..
Kami berharap apapun nanti kendala selama magang ini, dapat ditemukan solusi terbaiknya dan kami berharap kegiatan ini dapat bermanfaat bagi kami, guru dan siswa yang akan kami sharing tentang pelajaran yang telah kami dapatkan selama kami kuliah di D4 ITB ini..Amin..
2 komentar:
semangat berbagi , dan semangat belajar dalam mengasah sosial skill menghadapi murid banyak serta bagaimana cara yg sederhana menransfer ilmu yg tepat dan banyak....
makasih banyak atas motivasinya pak..
kita akan berusaha sebisa mungkin pak...
^_^
Posting Komentar